Kelas Khusus Karyawan Perusahaan


Upscale Produktivitas Perusahaan dengan Berinvestasi Kepada Softskill Karyawan

Our Partner

Dialogika bermitra dengan universitas dan korporasi terkemuka yang berfokus pada pengembangan keterampilan komunikasi.

universitas Ahmad Dahlan logo
Universitas Amikom Yogyakarta logo
Pertamina Drilling logo
Gides Go Digital Desa logo
Kusuma Dental Care logo
Universitas Mercu Buana logo
Kosabangsa logo
AVO Innovation & Technology logo
Politeknik Aisyiyah Pontianak logo
Kabupaten Tapin Kalimantan Timur logo
Aveon Hotel logo
Universitas Negeri Makassar
Desa Matano logo
SMK Dr Sutomo Temanggung logo
UIN Suka logo
Universitas Islam Indonesia logo
MNCTV logo
Kontes Dangdut Indonesia logo
Universitas Gadjah Mada logo
Universitas Indonesia logo
Smartano logo
About Us

Unleash Your
Employee Full Potential

Dialogika adalah rumah perubahan untuk Anda dan karyawan Anda yang ingin upgrade mindset, menambah jejaring dan meningkatkan skill komunikasi. Kami menyediakan pelatihan, training, workshop, in house training terkait public speaking dan pengembangan diri..

Read More

Focus on Practice

In House di Dialogika lebih fokus kepada praktek dan implementasi setelah pemaparan materi.

Customize Material

Dialogika memiliki beberapa materi-materi baku namun bisa disesuaikan dengan kebutuhan.

Free Consultation

Setelah pelatihan peserta bebas berkonsultasi dengan Dialogika apabila ada kendala di lapangan.

Online & Offline

Pelatihan bisa berjalan baik dalam online ataupun offline, sesuai dengan request perusahaan.

Our Achievement

Some fun facts about our company

0+

Total Classes

0%

Client Satisfaction

0+

Total Member

0

Mentor

Check Google Review
In House Training

Material and Practice

Bentuk Materi Pelatihan Umum dan Spesifik, swipe dan klik ini adalah bentuk-bentuk pelatihan yang sering di request oleh para perusahaan ke Dialogika.

video-bg

Sales Pitch

Membantu teman-teman sales agar lebih percaya diri saat memberikan penawaran kepada calon client

More Info

Host Live

Memberikan pelatihan cara membangun engagement dan agar suara tetap optimal selama LIVE.

More Info

Hospitality

Membantu karyawan terutama di bisnis hospitality (ex Hotel) untuk membangun rapport kepada client.

More Info

Handling Complain

Membantu teman-teman (terutama) customer service agar lebih terlatih menanggapi complain client

More Info

Daily Briefing

Praktek memberikan briefing harian kepada tim agar minim miss communication

More Info

High Impact Presentation

Membantu karyawan menyampaikan secara detail namun mudah dimengerti saat presentasi penting.

More Info

Basic Public Speaking

Membantu semua peserta untuk memahami dan praktek public speaking dan mengatasi rasa takut.

More Info

Free Consultation

Masih bingung dengan training yang cocok dengan perusahaan? Kontak Admin Dialogika sekarang! Anda bisa ngobrol dan menentukan training yang sesuai dengan kebutuhan Anda

Whatsapp Admin

Why Choose Us?


Menurut studi kesalahpahaman yang terjadi karena bahasa non-verbal, literasi digital, bahasa dan budaya berkisar diantara60%-an yang artinya kendala berkerja cukup banyak disebabkan oleh kendala berkomunikasi. Ironisnya mayoritas perusahaan mengabaikan hal ini sehingga kesalahan ini berulang-ulang terjadi di dalam perusahaan. Kami di Dialogika cukup concern dengan masalah ini dan kami menyediakan pelatihan agar perusahaan bisa perform lebih baik.

In House Training

Dialogika menyediakan beragam pelatihan yang bisa di customize sesuai kebutuhan Anda.

Seminar / Webinar

Cocok untuk mengenalkan dan mengedukasi karyawan mengenai value-value perusahaan.

Consultation

Membantu perusahaan menemukan atau mengatasi kendala yang dimiliki perusahaan saat ini.

Testimonials

Positive Feedback

Semua testimonial yang ada disini adalah member yang mengikuti kelas online, offline, anak dan juga program khusus koporasi, silahkan check real feedbacknya di google review kami

testimoni-1

Miftahul Jannah SPd

Thank God I found a place to learn public speaking that can be combined with work, taking care of children and family. The mentor is really cool and humble. Learning is not just about theory, but is really a place for direct practice. ... Read More » Apart from the price being affordable compared to offline, the class management is also really good. Get e-modules and class recordings too. So we can see our progress over time from our own perspective. At first I was a bit scared, too much overthinking, but I learned a lot from my mentor. Not only about public speaking, but life values ​​too. BTW, success is always dialogue. Thank you for providing a forum for learning public speaking. Never stop learning « Read Less

testimoni-2

Fatah Hidayat

Kelasnya seru, menyenangkan, dibimbing oleh Instruktur yg handal ramah dan sabar, setelah mengikuti kelas ini menambah kepercayaan diri tampil berbicara di depan publik ... Read More » dengan penyampaian yg tenang dan sistematis « Read Less

testimoni-1

Astrid Savitri

Learning public speaking at Dialogika is very enjoyable, both in the learning atmosphere and the mentors. Here, you not only gain knowledge but ... Read More » also the confidence to speak well in public. « Read Less

testimoni-2

Laras Dyah Palupi

Saya ikut kelas di Dialogika pertengahan bulan november. Tim Dialogika sangat ramah dan adminnya pun fast respon sekali ketika saya tanya-tanya sebelum bergabung. Karena di waktu itu, saya sempat ragu untuk mendaftar. ... Read More » Namun, setelah saya mengikuti kelas di Dialogika rasanya seru dan menyenangkan, karena ditiap pertemuan ada praktek setelah penyampaian matari. Mentornya baik dan mengerti akan kendala yang kita rasakan ketika public speaking. Materi yang disampaikan pun mudah untuk dipahami. Disini juga ketemu temen-temen baru yang sama-sama mau belajar public speaking, jadi tambah semangat ikut kelasnya. Tentu, kita dapat feedback kritik saran setelah praktek berlatih public speaking jadi memungkin sekali untuk kita tau salahnya dimana dan dapat memperbaiki lagi akan hal tersebut. « Read Less

testimoni-3

Ziky Dwi Aryanto

Kelas Dialogika adalah pilihan yang pas. Di sini, kita nggak cuma diajarin teori soal ngomong di depan umum, tapi juga langsung diajak praktik. Jadi, belajar di Dialogika itu nggak cuma duduk dengerin, tapi langsung action!... Read More » Mentornya keren banget, mereka tahu gimana cara bikin kita yang awalnya gugup jadi lebih percaya diri. Nggak perlu takut salah, karena suasana kelasnya santai dan supportif. Kita juga dapat masukan yang detail, jadi tahu bagian mana yang perlu diperbaiki. « Read Less

testimoni-2

Setyana Vidita

The learning is flexible, in private classes we can adapt more to our professional needs and the mentor will follow. ... Read More » You can brainstorm and discuss a lot while learning... so you both get interesting insights « Read Less

testimoni-4

Kaori Azzahra

This public speaking course has completely transformed my communication skills. I used to dread speaking in front of a crowd, but now I confidently express my ideas.... Read More » The practical exercises and constructive feedback have boosted my self-assurance, making me a more effective communicator. « Read Less

F.A.Q

About Training

  • Apa kami perlu mengambil pelatihan dasar?

    Tidak harus, tetapi apabila masalah yang terjadi justru di bagian dasar public speaking, kami sarankan untuk mengambil pelatihan dasar terlebih dahulu sebelum masuk ke level yang lebih berat lagi

  • Untuk in house training di sesi awal kami memberikan latihan sederhana dan di akhir kami berikan latihan kembali, perubahan biasanya terlihat dari sana. Seringkali perubahan justru terjadi setelah pelatihan terjadi

  • Betul, Dialogika hanya mem-provide materi, mentor, module dan semua kebutuhan pelatihan namun akomodasi, tempat ataupun penginapan ditentukan oleh pihak penyelenggara atau perusahaan.

Our Mentor

Corporate Trainer

Fanny Carolina

Mentor Yogyakarta

15 tahun berkecimpung di dunia MC Professional dan skala nasional

Husnul Fatiya

Mentor Online

Salah satu mentor online terbaik di Dialogika

Pitta Sekar

Mentor Bintaro

Berpengalaman lebih dari 15 tahun di dunia public relation dan MC

Fajar Daniel

Mentor Online

Salah satu mentor dengan background medis dan cukup pakar tentang komunikasi terapeutik